Setelah Rebut Gelar Piala Dunia, Pogba Ditantang Bawa MU Menang Di Liga Inggris

Setelah Rebut Gelar Piala Dunia, Pogba Ditantang Bawa MU Menang Di Liga Inggris

August 6, 2018 Off By Majalahbet

Loading

Berita Bola – Paul Pogba, salah satu pemain muda yang ikut kedalam timnas Prancis dan berhasil membawa gelar juara Piala Dunia 2018 untuk Prancis.

Setelah membawakan gelar untuk negaranya, kini Pogba kembali ditantang untuk membawakan gelar juara Liga Inggris untuk klubnya, Manchester United.

Pogba sendiri juga bukan baru di MU, ia sudah bersama MU selama dua musim dan kini memasuki musim ketiga. Namunn sayangnya, dia gagal membawakan gelar juara Premiere League kepada The Red Devils selama dua musim.

Pada musim pertama Pogba berada di MU, mereka hanya mampu finis di posisi keenam, dan di musim keduanya, ia berhasil membawa Setan Merah meraih posisi Runner Up.

Tapi setelah musim kedua, ia yang ikut kedalam timnas Prancis berhasil mencatatkan prestasi luar biasa di Piala Dunia 2018 dan menjadi juara setelah mengalahkan Kroasia di babak final.

Setelah catatan luar biasa dari Pogba di Piala Dunia 2018, Dimitar Berbatov, mantan pemain MU menantang Pogba untuk kembali mengulangi prestasinya saat kembali ke MU, ia menantang Pogba untuk membawakan gelar juara Liga Inggris kepada MU yang dinilai akan mudah karena pengalamannya di Piala Dunia 2018.

Paul Pogba

Ditantang Bawa MU Menang Di Liga Inggris

“Berdasar pengalaman sebagai mantan pemain sepakbola, Pogba akan mulai melihat banyak hal menjadi lebih mudah untuknya. Sekarang dia mempunyai kepercayaan diri usai memenangi Piala Dunia,” kata Berbatov.

“Di lapangan, Anda bisa merasakan semua yang terjadi pada diri Anda, dari operan hingga tackle. Ini seharusnya memberinya momentum lebih di Premier League, tapi dia harus tetap kuat.”

“Terkadang, kepercayaan diri mempengaruhi anda di dalam dan di luar lapangan, sampai anda menghadapi laga berikutnya dan anda melewatkan peluang mudah sebagai contoh, lalu anda tak merasa hebat.”

“Bagaimana pun dia akan menjadi juara dunia seumur hidup, sekarang dia harus menjadi pemenang liga. Pemain top di Old Trafford tahu bagaimana menjadi pemenang.”

“Dia mempunyai segala yang dia butuhkan, saya tak berpikir dia harus sering mencetak gol untuk membuktikan harganya, dia mempunyai tugas lain di atas lapangan dan dia bisa melakukannya. Dengan cemerlang,” dia menambahkan.

Simak Juga : Situs Daftar Slot Anti Rungkat Mudah Menang Terpercaya 2022

 

Situs slot online dengan random 100 akun VIP Tiap harinya, Depo pertama di jamin langsung maxwin. Depo dana dan pulsa tanpa potongan. Rekomendasi banget dengan persentase menang tinggi.

klik di sini

daftar sini

zvr
Bagaimana Reaksimu ?