
Patung Raja Charles III Dari Cokelat, Meriahkan Hari Penobatan
April 30, 2023
Patung Raja Charles III Dari Cokelat, Meriahkan Hari Penobatan
Patung Raja Charles III yang di buat mengunakan Coklat akan ikut meresmikan hari penobatan Sang Raja Inggris Baru tersebut, Patung Yang di buat dari bahan coklat ini sungguh sangat menyerupai Aslinya, Kini patung seberat 25 kilogram yang seluruhnya terbuat dari cokelat itu akan memeriahkan penobatan Raja Charles pada Mei 2023 mendatang.
Tim yang terdiri dari para pematung dan pembuat cokelat itu membutuhkan waktu cukup panjang.
Yang Menghabiskan sedikitnya 130 jam atau setara empat pekan dibutuhkan tim yang dipimpin oleh ahli pembuat cokelat Jennifer Lindsey-Clarke untuk merampungkan patung Raja Charles III tersebut.
Kini setelah hampir empat pekan bertarung dengan lelehan cokelat, patung tersebut siap untuk dipamerkan ke Dunia.
Patung Raja Charles III itu sepenuhnya terbuat dari bahan cokelat 100%, bahan yang di habiskan, Kurang lebih mencapai 17 liter atau setara 4,5 galon cokelat leleh yang digunakan untuk membuat patung tersebut.
Patung ini sungguh sangat persis seperti Raja Charles III dalam versi berwarna cokelat, Potongan hiasan bahu pada pakaian Raja juga terlihat sangat nyata.
Padahal semua ornamen ini terbuat dari berbagai macam cokelat, Mulai dari cokelat Twix, Milky Way, Galaxy, dan Bounty, Bahkan kerah Raja juga terbuat dari Maltesers Teasers.
Satu dari setiap dari bagian cokelat itu, termasuk Snickers, digunakan untuk membuat medali pada dada patung tersebut.
Cara apa yang lebih baik untuk merayakan momen ini dalam sejarah Inggris daripada mengabadikan HM King Charles III menggunakan suguhan berbagi terbaik bangsa,” ucap Emily Owen, manajer merek senior di Celebrations, perusahaan cokelat yang membuat patung tersebut.
Dia juga menambahkan bahwa, “tim senang dengan penampilan (patung tersebut).
Tim mempelajari rekaman Raja selama berjam-jam untuk menangkap kemiripan yang sebenarnya dan kemiripannya sungguh luar biasa.
Perayaan adalah tentang menyatukan orang-orang dan kami sangat senang berbagi kesempatan ini dengan begitu banyak pecinta cokelat di seluruh Dunia,” ungkapnya.
Patung cokelat itu akan dipajang di Kota Slough, Inggris Tenggara di Mars Wrigley UK HQ, markas besar Mars, pemilik merek Celebrations, Penobatan Raja Charles III sender akan berlangsung pada 6 Mei 2023 di Westminster Abbey London.
Baca Juga : Malaysia Tarik Produk Lokal Mie Kari Putih Ah-Lai dan Indomie
Simak Juga : Situs Daftar Slot Anti Rungkat Mudah Menang Terpercaya 2023
Situs slot online dengan random 100 akun VIP Tiap harinya, Depo pertama di jamin langsung maxwin. Depo dana dan pulsa tanpa potongan. Rekomendasi banget dengan persentase menang tinggi.