Meteorit Mars Yang Jatuh di Maroko, Ada Petunjuk Kehidupan?

Meteorit Mars Yang Jatuh di Maroko, Ada Petunjuk Kehidupan?

January 17, 2023 0 By Majalahbet

Loading

Meteorit Mars Yang Jatuh di Maroko, Ada Petunjuk Kehidupan?

Sebuah Pecahan Meteorit dari Mars yang jatuh di Maroko 11 tahun lalu ternyata menunjuk kan potensial mengungkap bahwa ada kehidupan-kehidupan purba di Mars dan sejarah geologi Bumi, Meteorit tersebut diberi nama Tissint, sesuai dengan nama kota tempat meteorit itu ditemukan di Maroko.

Tissint merupakan salah satu dari lima meteorit yang berasal dari planet Mars yang telah diobservasi.
Bebatuan meteorit itu diduga terbentuk ratusan juta tahun yang lalu di Mars, Ada kemungkinan, batuan ini bisa jatuh sampai ke Bumi karena di percaya sebuah ledakan dahsyat yang terjadi di Planet Mars.

 

Dari sebuah penelitian para pakar pun menemukan kekayaan komponen organik di Tissint, yaitu Komponen organik sendiri merupakan molekul besar yang kebanyakan berisi karbon, hidrogen, oksigen, nitrogen, dan sulfur.

Meski punya kaitan dengan proses biologis dan kehidupan, komponen organik bisa dibuat lewat proses non-biologis.
Para pakar menyebutnya sebagai ‘proses kimiawi abiotik organik’, Itu artinya menemukan komponen organik tidak berarti membuktikan adanya kehidupan.

 

Memahami proses dan urutan peristiwa yang membentuk kekayaan material Tissint akan mengungkap detail baru tentang habitat Mars serta kemungkinan reaksi yang bisa mendorong infomasi adanya kehidupan di sana,” ungkap Andrew Steele periset di Carnegie Institution for Science.

Dari penelitian ini kemudian para pakar dapat menganalisa secara rinci kandungan meteorit tersebut.
dalam berita Carnegie Science, para pakar pun kini sudah memiliki katalog yang paling komprehensif tentang perbedaan komponen organik milik meteorit Mars hingga sebuah sampel yang dikumpulkan dari sebuah rover.

 

Ternyata, selain mengandung komponen organik di atas, Tissint juga mengandung magnesium yang melimpah yang sebelumnya tidak pernah ada di sampel meteorit asal Mars, komponen tersebut bisa memberi secercah pengetahuan tentang geokimia bertekanan dan temperatur tinggi yang membentuk interior lapisan dalam Mars.

Tak hanya itu, melimpahnya magnesium organik bisa juga merujuk kepada koneksi antara siklus karbon di Mars dan evolusi mineralnya di planet sana.

 

Mars dan Bumi punya sangat banyak kemiripan dalam proses evolusi, Ketika kehidupan tumbuh dan berkembang di Bumi, pertanyaannya apakah ia juga ada di Mars yang merupakan topik penelitian yang sangat menarik,” ucap pemimpin studi ini, Schimtt-Kopplin.

Para pakar saat ini diketahui sedang menantikan sampel baru dari Mars yang ditargetkan dibawa oleh misi di masa depan NASA, Hal tersebut berguna untuk menyediakan informasi yang lebih luas soal keadaan geologi Planet Merah -yang dijuluki Planet Mars, Penelitian tentang adanya kehidupan di Planet Mars membutuhkan pengetahuan yang lebih dalam tentang air, molekul organik, dan permukaan reaktif dari planet tesebut.

Baca Juga : Covid-19 China Ngeri, 54 Ribu Orang Tewas Kurang Dari Sebulan

Simak Juga : Situs Daftar Slot Anti Rungkat Mudah Menang Terpercaya 2023

 

Situs slot online dengan random 100 akun VIP Tiap harinya, Depo pertama di jamin langsung maxwin. Depo dana dan pulsa tanpa potongan. Rekomendasi banget dengan persentase menang tinggi.

klik di sini

daftar sini

zvr
Bagaimana Reaksimu ?