China-Rusia Gelar Latihan Militer, Untuk Perdamaian Asia Pasifik
December 20, 2022China-Rusia Gelar Latihan Militer, Untuk Perdamaian Asia Pasifik
China dan Rusia akan menggelar latihan militer di Laut China Timur pada pekan ini saat ketegangan kedua negara dengan Barat semakin meningkat.
Kementerian Pertahanan Rusia menyatakan langsung latihan itu akan dimulai sekitar 21 sampai 27 Desember.
Tujuan utama latihan ini adalah untuk memperkuat kerja sama Angkatan Laut Rusia dan China, menjaga perdamaian dan stabilitas di kawasan Asia Pasifik,” demikian menurut pernyataan resmi Kemenhan Rusia pada Senin (19/12)
Mereka juga melaporkan akan ada banyak kapal yang berpartisipasi dalam latihan tersebut.
Kemudian China, akan mengerahkan dua kapal penghancur, kapal patroli, sejumlah kapal perang terlibat dalam latihan militer ini.
Kemenhan Rusia juga menyatakan latihan itu melibatkan latihan penembakan langsung rudal, artileri, dan latihan pencegah kapal selam, kapal logistik.
“Pesawat dan helikopter Angkatan Udara, Angkatan Laut Armada Pasifik dan Angkatan Laut China akan terlibat dalam latihan,” lanjut laporan tersebut.
Pada September lalu, China-Rusia dan 12 negara sekutu dilaporkan menggelar latihan militer besar-besaran di Laut Jepang.
Latihan militer itu juga di beri nama yang bertajuk Vostok 2022 dan menghadirkan pasukan AL dari Aljazair, India, Belarus, Tajikistan, dan Mongolia, serta negara lain juga, Sekitar 50 ribu personel terlibat dalam latihan tersebut.
Selain itu, akan ada ribuan senjata, 140 pesawat tempur, 60 kapal perang, dan kapal pendukung.
Dalam beberapa tahun terakhir, Rusia dan China menghangat, Presiden Xi Jinping bahkan sempat menyatakan hubungan kedua negara ini tanpa batas, tegasnya.
Baca Juga : Kim Jong Un Nyebat Santai, Saksikan Uji Mesin Pendorong Rudal
Simak Juga : Situs Daftar Slot Anti Rungkat Mudah Menang Terpercaya 2023
Situs slot online dengan random 100 akun VIP Tiap harinya, Depo pertama di jamin langsung maxwin. Depo dana dan pulsa tanpa potongan. Rekomendasi banget dengan persentase menang tinggi.